Persiapan Pertunjukan sintren

Alat-alat yang digunakan dalam kesenian tari sintren yaitu:

Bambu besar (Bumbung)
Gong
kendang

Pembahasan
Kesenian sintren adalah sebuah kesenian tradisional Jawa bagian pesisir utara berupa tarian dengan tema mistis dengan melibatkan kemenyan serta benda-bendamistis lainnya.

Tahapan pertunjukan kesenian tari sintren, sebagai berikut:

Tahap pertama yaitu pewang meletakkan kedua tangan penari di atas dupa. Kemudian si penari diikat dengan tali diseluruh tubuhnya.
Tahap kedua yaitu si penari masuk kedalam kurungan ayam. Di dalam kurungan tersebut si penari mulai berdandan. Lalu kurungan ayam ditutup kembali.
Tahap ketiga yaitu meuncul tanda-tanda bahwa si penari telah melepaskan ikatan dari pawang dan melakukan tarian.
Busana pada kesenian tari sintren yaitu:

Baju golek yaitu baju yang tidak memiliki lengan.
Baju jarit yaitu baju wanita Jawa.
Celana cinde yaitu celana yang memiliki panjang hingga lutut.
Sabuk atau ikat pinggang.
Jamang (hiasan rambut di kepala, untaian bunga melati di kanan dan koncer di kiri telinga)
Kaos kaki hitam dan kaos kaki putih.
Kacamata hitam
Berfungsi sebagai penutup mata selama penari selalu memejamkan mata akibat tidak sadarkan diri. Ciri khas sintren dan menambah daya Tarik atau mempercantik penampilan.

0 Komentar